Dengan keunggulan dua poin atas Korea Utara di klasemen sementara Grup K, hasil imbang cukup bagi Timnas Indonesia U-19 untuk memastikan lolos otomatis ke putaran final Piala Asia U-19 2020 di Uzbekistan tahun depan.
Kapten Indonesia David Maulana mengatakan meraih hasil imbang melawan Korea Utara tidak ada dalam rencana tim Garuda Nusantara. David memastikan pelatih Fakhri Husaini sudah memberi perintah meraih kemenangan kepada Fajar Fathur Rachman dan kawan-kawan."Tidak, kami ingin menang. Itu yang pelatih [Fakhri] tanamkan ke kami, kami tak mau hasil imbang," ujar David dikutip dari situs resmi PSSI.
Timnas Indonesia U-19 untuk sementara unggul dua poin di puncak Grup K. (CNN Indonesia/Bisma Septalisma)
|
[Gambas:Video CNN]
"Pemain antusias dan termotivasi karena mereka juga bermain di Gelora Bung Karno, stadion penuh sejarah dan ini merupakan pengalaman pertama bagi mereka. Itu juga yang bisa memberikan inspirasi bagi mereka untuk mempersembahkan yang terbaik bagi bangsa dan negara," sambung Fakhri.
Olahraga - Terkini - Google Berita
November 10, 2019 at 08:40AM
https://ift.tt/36OJ6ff
Timnas Indonesia U-19 vs Korea Utara, Garuda Dilarang Imbang - CNN Indonesia
Olahraga - Terkini - Google Berita
https://ift.tt/2UxZr29
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Timnas Indonesia U-19 vs Korea Utara, Garuda Dilarang Imbang - CNN Indonesia"
Post a Comment